Komisi IV DPRD Sulbar Lakukan Kunker ke Kantor Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Pemprov. Sulsel
Makassar, Potretrakyat.com; – Komisi IV DPRD Provinsi Sulawesi Barat melakukan kunjungan Kerja ke Kantor Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Sulawesi Selatan dalam rangka sharing informasi terkait pelayanan perpustakaan berbasis digital Selasa 16 Januari 2024. Kunjungan Komisi IV DPRD Sulawesi Barat di terima langsung oleh Kepala Bidang Perpustakaan Drs. H. Andi Sangkawana, M.M dalam kunjungan tersebut hadir […]